Manfaat Whiskas untuk Kucing Kampung yang Harus Diketahui

Manfaat Whiskas untuk Kucing Kampung yang Harus Diketahui

FAUNAFELLA.COM – Bisakah kucing kampung makan whiskas? Mungkin ini adalah sebuah pertanyaan yang sering terjadi para semua pecinta hewan khususnya memelihara kucing. Yuk, ketahui manfaat whiskas untuk kucing kampung yang harus diketahui oleh semua pecinta hewan.

Apa itu Whiskas?

Whiskas adalah jenis merk produk makanan khsusus kucing yang diproduksi oleh perusahaan tertentu. Dimana, makanan kucing tersebut dikemas sedemikian rupa sehingga mampu menjadi daya tarik bagi pecinta kucing untu memberi asupan bergizi pada kucing peliharaannya.

Whiskas menjadi salah satu kebutuhan nustrisi yang baik bagi kucing dalam keseimbangan asupan gizi. Pasalnya, makanan whiskas tersebut terbuat dari berbagai macam bahan, seperti daging sapi, mineral, jeroan, ikan, unggas, vitamin, sayuran, beras, sereal dan sebagainya.

Banyak sekali petshop di seluruh Indonesia menyediakan makanan khusus untuk kucing dengan merk produk whiskas berbagai macam jenis basah maupun kering. Harga makanan kucing merk whiskas ini sangat terjangkau, sehingga para pecinta kucing sangat mudah mendapatkan produk makanan khusus kucing tersebut.

Baca Juga: Pakan Kucing Terdekat di Jakarta, Bandung, Surabaya dan Bali Murah dan Terlengkap

Whiskas Untuk Kucing

Kandungan didalam produk makanan khusus kucing merk whiskas tentu sangat baik pada pertumbuhan dan perkembangan bagi kucing. Manfaat whiskas untuk kucing kampung sangat berarti bagi kesehatan tubuhnya. Sebab, kucing sangat membutuhkan kandungan mineral, vitamin, taurin, karbohidrat dan juga protein. Walaupun sebenarnya, makanan lain tidak masalah untuk dikonsumsi. Namun, yang paling pentinga adalah memiliki kandungan tertentu untuk kebutuhan gizi bagi kucing.

Berapa banyak nutrisi yang dibutuhkan bagi kucing? Kucing kampung maupun ras sangat membutuhkan nutrisi protein sebanyak 4 kali daripada manusia. Sedangkan, kebutuhan kandungan vitamin, sebanyak 2 kali. Akan tetapi, kebutuhan asupan nutrisi yang diperlukan kucing tergantung dengan berbagai faktor, seperti aktivitas sehari-hari, kondisi fisik dan juga usia.

Manfaat Whiskas Untuk Kucing Kampung

 

Manfaat Whiskas untuk Kucing Kampung yang Harus Diketahui

Makanan khusus untuk kucing produk merk whiskas memiliki banyak manfaat bagi tubuh kucing. Berikut ini, manfaat hiskas untuk kucing kampung yang dapat Anda ketahui, yaitu:

Protein

Manfaat whiskas untuk kucing kampung yang pertama adalah protein. Dimana, kandungan protein ini sangat baik untuk meningkatkan pertumbuhan dan daya tahan tubuh kucing. Selain itu, dapat menjaga kesehatan pada kulit dan bulu kucing.

Omega-3

Kandungan omega-3 yang ada didalam produk makanan khusus untuk kucing merk whiskas sangat bermanfaat bagi kucing kampung. Yang mana, manfaat whiskas untuk kucing kampung yaitu dapat membantu meningkatkan pertumbuhan otak dan juga menjaga kesehatan pada bulu dan kulit kucing.

Omega-6

Adapun kandungan omega-6 pada produk makanan kucing merk whiskas sangat baik untuk kucing kampung. Dimana, manfaat whiskas untuk kucing kampung dapat membantu menjaga kesehatan dalam reproduksi tubuh kucing serta membantu mencegah kerontokan serta menunjang kesehatan pada kucing kucing.

Taurin

Kandungan taurine didalam whiskas sangat bermanfaat bagi kesehatan kucing, seperti pendengaran, jantung dan penglihatan. Dengan manfaat whiskas untuk kucing kampung ini sangat baik dilakukan bagi pemiliknya, supaya reproduksi bagian kesehatan jantung, pendengaran dan penglihatan pada kucing tersebut dapat bekerja dengan baik.

Asam Amino

Asam amino yang terdapat didalam argini pada whiskas sangat membantu untuk meningkatkan dalam pertumbuhan tubuh kucing, menjaga kesehatan syaraf dan mempercepat produksi urea. Oleh karena itu, manfaat whiskas untuk kucing kampung kandungan argini tersebut sangat dibutuhkan bagi kucing peliharaan.

Vitamin A

Kandungan vitamin A didalam produk makanan khusus kucing merk whiskas sangat bermanfaat bagi kesehatan kucing. Dimana, manfaat whiskas untuk kucing kampung tersebut mampu menjaga dalam kesehatan mata kucing agar lebih segar, sehat dan tidak menimbulkan rabun.

Vitamin E

Sedangkan kandungan vitamin E didalam whiskas mampu mencegak kerusakan pada sel saraf kucing. Hal ini, manfaat whiskas untuk kucing kampung dapat menjaga kesehatan pada bagian selaput sel yang terjadi karena adanya kerusakan radikal bebas.

Kalsium dan Fosfor

Kandungan kalsium dan fosfor pada whiskas memiliki banyak manfaat bagi kesehatan kucing, seperti dapat menunjang gigi dan tulang kucing. Manfaat whiskas untuk kucing kampung sangat baik untuk hewan peliharaan Anda khususnya kucing.

Zinc

Manfaa whiskas untuk kucing kampung yang terakhir adalah mengaja kesehatan kulit dan bulu kucing dari kandungan zinc. Selain itu, kandungan tersebut juga dapat membantu menyembuhkan luka pada kucing.

Hitungan komposisi nutrisi dari setiap makanan kucing baik kering maupun basah tentu sangat berbeda. Anda bisa memberi makanan untuk kebutuhan nutrisi sesuai usia kucing supaya kesehatan tetap baik dan terjaga.

Baca Juga: 7 Makanan Yang tidak Boleh untuk Kucing

Cara Memberi Makanan Whiskas untuk Kucing Kampung

 

Cara Memberi Makanan Whiskas untuk Kucing Kampung

Agar kandungan nutrisi didalam produk makanan khusus kucing merk whiskas sangat bermanfaat bagi pertumbuhan kesehatan kucing, Anda bisa memberi makanan tersebut sesuai dengan varian. Berikut ini, cara memberi makanan whiskas untuk kucing kampung paling tepat.

Adult

Cara memberi makanan whiskas untuk kucing kampung dengan merk whiskas dry food for adult yang baik, yaitu:

  • Takaran makanan whiskas 21-35gr untuk ukuran Berat Kucing 1-2 Kg
  • Takaran makanan whiskas 35-46gr untuk ukuran Berat Kucing 2-3 Kg
  • Takaran makanan whiskas 46-57gr untuk ukuran Berat Kucing 3-4Kg
  • Takaran makanan whiskas 57-66gr untuk ukuran Berat Kucing 4-26Kg

Junior

Ada pun cara memberi makanan whiskas untuk kucing kampung menggunakan merk whiskas dry food Junior, adalah:

  • Takaran makanan whiskas 20-35gr untuk ukuran Berat Kucing 1-2 Kg
  • Takaran makanan whiskas 35-45gr untuk ukuran Berat Kucing 2-3Kg
  • Takaran makanan whiskas 45-55gr untuk ukuran Berat Kucing 3-4 Kg
  • Takaran makanan whiskas 55-65gr untuk ukuran Berat Kucing 4-5Kg

Nah itulah pembahasan manfaat hiskas untuk kucing kampung yang harus diketahui yang dapat faunafella sampaikan, semoga dapat bermanfaat bagi para pecinta hewan terutama memelihara hewan kucing.

Baca Selanjutnya: Penyebab Kucing Muntah Darah? Ini Cara Mengobatinya…

 

Share Yuk!